ratuagung

Ini Tips Memilih Makanan untuk Penderita Asam Urat

Kita mempercayai bahwa apa yang kita makan sangat mempengaruhi kesehatan kita. Hal ini adalah fakta yang tidak hanya perlu kita percayai ...


Ini Tips Memilih Makanan untuk Penderita Asam Urat

Kita mempercayai bahwa apa yang kita makan sangat mempengaruhi kesehatan kita. Hal ini adalah fakta yang tidak hanya perlu kita percayai tetapi harus selalu kita sadari setiap waktu karena banyak fakta di bidang kesehatan yang menunjukkan bahwa makanan sangat menentukan kesehatan kita. Apapapun makanan yang kita konsumsi pastinya mengandung bahan yang dapat berdampak bagi tubuh. Ini tentu saja berarti kualitas makanan yang kita konsumsi mempengaruhi kualitas tubuh dan kesehatan kita. Dan dalam kasus penderita asam urat, ada beberapa makanan penderita asam urat harus hindari untuk menjaga kesehatan mereka.

Memilih Makanan Penderita Asam Urat

Maka dari itu kita sebaiknya bijaksana memilih makanan yang bergizi dan mengkonsuminya secara berimbang. Apabila kita terlanjur menderita penyakit tertentu seperti penyakit asam urat sebaiknya kita menghindari jenis-jenis makan tertentu yang bisa membuat penyakit kita lebih parah. Asam urat tentu saja bisa dialami oleh siapa saja dan ini bisa jadi sangat menyakitkan bagi sang penderita. Memang teknologi kedokteran saat ini sudah cukup maju sehingga kita dapat memperoleh obat-obatan untuk mengatasi asam urat dan juga peralatan medis yang mencukupi untuk mendapatkan perawatan asam urat. Dan memilih makanan penderita asam urat yang tepat dapat membantu mencegah kambuhnya asam urat.

Makanan Penderita Asam Urat Harus Hindari
Makanan penderita asam urat harus hindari adalah daging. Mungkin inilah makanan yang tersulit untuk dihindari karena daging sangat lezat untuk dikonsumsi dan bisa ditemukan di berbagai jenis makanan olahan di pasaran. Penderita asam urat sangat disarankan untuk menghindari makan daging karena karena memiliki kandungan purin yang santa tinggi. Pada umumnya jenis daging yang harus dihindari adalah daging merah seperti daging kambing, sapi, daging kambing muda, bacon dan daging jeroan.

Sekalipun sayuran baik bagi kesehatan akan tetapi tidak semua sayuran baik sebagai makanan penderita asam urat. Akan tetapi beberapa jenis daging putih juga sebaiknya dihindari oleh penderita asam urat. Daging putih tersebut adalah daging ikan seperti ikan teri, salmon, trout, herring sardines, mussles, scallops, kalkun dan udang. Beberapa jenis sayuran tertentu seperti bayam, asparagus, melinjo, kembang kol, jamur dan kacang polong adalah makanan penderita asam urat harus hindari. Beberapa jenis makanan beragi juga harus dihindari seperti roti, kaldu, saus krim dan beberapa jenis kacang-kacangan.

Penderita asam urat juga disarankan untuk menghindari beberapa jenis minuman khususnya minuman yang beralkohol seperti wine atau anggur. Ini karena anggur juga memiliki kandungan purin yang sangat tinggi dimana purin ini akan terurai dan mengumpul sehingga mengkristal dan menyebabkan asam urat.


Related

Kesehatan 3371164928638719393

Posting Komentar

emo-but-icon

Search

Custom Search

Ads


Artikel Terbaru

Daftar Blog Saya

item